Inisiatif Garda Bajaga Oleh Fransiscus Go Dapat Dukungan Komunitas Literasi Nusantara
JAKARTA – Ferdinandus Wali Ate, Ketua Umum Komunitas Literasi Nusantara (KLN), menyatakan dukungan penuh terhadap inisiatif Garda Baku dan Jaga (Bajaga), yang dirancang untuk memerangi Human Trafficking di Nusa Tenggara Timur (NTT). Garda Bajaga, yang… Inisiatif Garda Bajaga Oleh Fransiscus Go Dapat Dukungan Komunitas Literasi Nusantara